STIFIN Genetic
UI/UX Design
2 Week
STIFIn adalah konsep tentang fungsi otak dominan yang menjadi sistem operasi pada otak manusia (Sensing, Thinking, Intuiting, Feeling dan Insting). STIFIn juga merupakan metode untuk mengetahui jenis kecerdasan dan personaliti seseorang melalui Tes STIFIn.
Sebagai tes psikologi yang sudah digunakan lebih dari 500.000 orang sejak tahun 2009, STIFIn terus aktif membantu banyak orang untuk mengenali potensi dirinya melalui tes STIFIn dengan membagikan informasi melalui website, maka agar website yang dibuat mudah digunakan terdapat kebutuhan pembuatan UI/UX Design untuk landing page sebagai solusi dari kebutuhan tersebut. Hal ini karena desain yang dibuat akan berfokus pada konversi pengunjung website dan informasi yang disajikan lebih ringkas serta padat.
Berikut beberapa hal yang sudah dilakukan dalam project pembuatan desain UI/UX landing page STIFIn Genetic: